PENGARUH KESADARAN WAJIB PAJAK, SIKAP WAJIB PAJAK, SANKSI PAJAK DAN TINGKAT KEPERCAYAAN PADA PEMERINTAH TERHADAP KEPATUHAN WAJIB PAJAK BUMI DAN BANGUNAN PERDESAAN DAN PERKOTAAN (PBB-P2)

Authors

  • Gumulya Sonny Marcel Kusuma Fakultas Ekonomi dan Bisnis, Universitas Muhammadiyah Palembang, Sumatera Selatan
  • Anggrelia Afrida Fakultas Ekonomi dan Bisnis, Universitas Muhammadiyah Palembang, Sumatera Selatan
  • Mella Handayani Fakultas Ekonomi dan Bisnis, Universitas Muhammadiyah Palembang, Sumatera Selatan

DOI:

https://doi.org/10.52333/ratri.v5i1.79

Keywords:

Kesadaran wajib pajak, sikap wajib pajak, sanksi pajak dan tingkat kepercayaan pada pemerintah , Kepatuhan Wajib Pajak

Abstract

Abstract : This study analyzes the effect of taxpayer awareness, taxpayer attitudes, tax responses and the level of trust in the government on taxpayer compliance (PBB-P2). This study used simple random sampling. The sample of this research is 100 land and building taxpayer respondents. This study uses Partial Least Square analysis. The results of the study show that taxpayer awareness and tax sanctions have a positive and significant effect on taxpayer compliance. Other results show that the attitude of the taxpayer and the level of trust in the government have no significant effect on taxpayer compliance.

Abstrak : Penelitian ini menganalisis pengaruh kesadaran wajib pajak, sikap wajib pajak, sanksi pajak dan tingkat kepercayaan pada pemerintah terhadap Kepatuhan Wajib Pajak PBB-P2. Penelitian ini menggunakan simple random sampling. Sampel penelitian ini berjumlah 100 responden wajib pajak Bumi dan Bangunan. Penelitian ini menggunakan analisis Partial Least Square. Hasil penelitian menunjukkan bahwa kesadaran wajib pajak dan sanksi pajak berpengaruh positif dan signifikan terhadap kepatuhan wajib pajak. Hasil lain menunjukkan sikap wajib pajak dan tingkat kepercayaan pada pemerintah tidak berpengaruh signifikan terhadap kepatuhan wajib pajak.

References

Arum, H. (2012). Pengaruh Kesadaran Wajib Pajak, Pelayanan Fiskus, Dan Sanksi Pajak Terhadap Kepatuhan Wajib Pajak Orang Pribadi Yang Melakukan Kegiatan Usaha Dan Pekerjaan Bebas (Studi Di Wilayah KPP Pratama Cilacap). Diponegoro Journal Of Accounting, 1(1), 1-8.

Asfa, E. R., & Meiranto, W. (2017). Pengaruh Sanksi Perpajakan, Pelayanan Fiskus, Pengetahuan dan Pemahaman Perpajakan, Kesadaran Perpajakan Terhadap Kepatuhan Wajib Pajak. Diponegoro Journal Of Accounting, 6(3), 1-13.

Atarwaman, R. (2020, Juli). Pengaruh Kesadaran Wajib Pajak, Sanksi Pajak Dan Kualitas Pelayanan Pajak Terhadap Kepatuhan Wajib Pajak Orang Pribadi. Jurnal Akuntansi, 6(1), 39-51.

Hartana, I. G., & Merkusiwati, N. A. (2018). Sosialisasi Perpajakan Memoderasi Pengaruh Kesadaran Wajib Pajak dan Sanksi Perpajakan pada Kepatuhan Wajib Pajak. E-Jurnal Akuntansi Universitas Udayana, 25, 1506-1533.

Khuzaimah, N., & Hermawan, S. (2018). Pengaruh Tingkat Pemahaman Wajib Pajak, Kesadaran Wajib Pajak, dan Sanksi Pajak terhadap Kepatuhan Wajib Pajak. Journal of Islamic Accounting and Tax, 1(1), 37-48.

Kristanti, Y. A., & Subardjo, A. (2021). Pengaruh Sikap, Pemahaman, Sanksi Dan Tingkat Kepercayaan Pada Pemerintah Terhadap Kepatuhan Membayar Pajak Bumi Dan Bangunan. Jurnal Ilmu dan Riset Akuntansi, 10(6).

Nafiah, Z., Sopi, & Novandalina, A. (2021, Juni). Pengaruh Sanksi Pajak, Kesadaran Wajib Pajak, Dan Kualitas Pelayanan Pajak Terhadap Kepatuhan Wajib Pajak Orang Pribadi Di Kpp Pratama Pati. JURNAL STIE SEMARANG, 13(2).

Primasari, N. H. (2016, Oktober 2). Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Kepatuhan Wajib Pajak Orang Pribadi Yang Melakukan Pekerjaan Bebas. Jurnal Akuntansi dan Keuangan FE Universitas Budi Luhur, 5(2).

Purnamasari, A., Pratiwi, U., & Sukirman. (2017). Pengaruh Pemahaman, Sanksi Perpajakan, Tingkat Kepercayaan Pada Pemerintah dan Hukum, serta Nasionalisme Terhadap Kepatuhan Wajib Pajak Dalam Membayar PBB-P2 (Studi Pada Wajib Pajak PBB-P2 di Kota Banjar). Jurnal Akuntansi Dan Auditing, 14(1), 22-39.

Ramdhani, P. E. (2020). Analisis Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Kepatuhan Wajib Pajak Dalam Membayar Pajak Bumi Dan Bangunan Perdesaan Dan Perkotaan Di Kabupaten Subang. Prisma (Platform Riset Mahasiswa Akuntansi), 1(5), 22-33.

Salmah, S. (2018, April). Pengaruh Pengetahuan Dan Kesadaran Wajib Pajak Terhadap Kepatuhan Wajib Pajak Dalam Membayar Pajak Bumi Dan Bangunan (PBB). INVENTORY, Jurnal Akuntansi, Prodi. Akuntansi – FEB, UNIPMA, 1(2).

Siregar, D. L. (2017, Juli). Pengaruh Kesadaran Wajib Pajak Dan Sanksi Pajak Terhadap Kepatuhan Wajib Pajak Orang Pribadi Pada Kantor Pelayanan Pajak Pratama Batam. Journal of Accounting & Management Innovation, 1(2), 119-128.

Soda, J., Sondakh, J., & Budiarso, N. (2021, Januari). Pengaruh Pengetahuan Perpajakan, Sanksi Pajak dan Persepsi Keadilan Terhadap Kepatuhan Wajib Pajak Umkm Di Kota Manado. Jurnal EMBA, 9(1), 1115-1126.

Suryati, L., & Setiawati, E. (2020). Analisis Pengaruh Penerapan Sistem E-filing terhadap Kepatuhan Wajib Pajak dengan Sosialisasi Perpajakan dan Pemahaman Internet sebagai Variabel Moderating (Studi Kasus Pada KPP Pratama Surakarta). Proceeding NCAA (National conference on accounting and auditing), 2.

Wardani, D. K., & Wati, E. (2018). Pengaruh Sosialisasi Perpajakan Terhadap Kepatuhan Wajib Pajak Dengan Pengetahuan Perpajakan Sebagai Variabel Intervening (Studi Pada Wajib Pajak Orang Pribadi di KPP Pratama Kebumen). Jurnal Nominal, VII(1).

Wulandari, T., & Suyanto. (2014, Desember). Pengaruh Pengetahuan Perpajakan, Tingkat Pendidikan, Dan Sanksi Administrasi Terhadap Kepatuhan Wajib Pajak Dalam Melakukan Pembayaran Pajak Bumi Dan Bangunan (Studi Kasus Pada Kantor Dinas Pendapatan Daerah Kabupaten Sleman). Jurnal Akuntansi, 2(2).

Downloads

Published

2023-11-03

How to Cite

Marcel Kusuma, G. S., Afrida, A., & Mella Handayani. (2023). PENGARUH KESADARAN WAJIB PAJAK, SIKAP WAJIB PAJAK, SANKSI PAJAK DAN TINGKAT KEPERCAYAAN PADA PEMERINTAH TERHADAP KEPATUHAN WAJIB PAJAK BUMI DAN BANGUNAN PERDESAAN DAN PERKOTAAN (PBB-P2). Jurnal Riset Akuntansi Tridinanti (Jurnal Ratri), 5(1), 29–38. https://doi.org/10.52333/ratri.v5i1.79